Pesan Tentang Kualitas Diri
Pesan Tentang Kualitas Diri
Perlakukan semua orang dengan sopan — bahkan mereka yang bersikap kasar sekalipun — bukan karena kamu lemah, tetapi karena kamu mampu menunjukkan kualitas dirimu yang sebenarnya.
Sebab, jika kasar dibalas dengan kasar, dan jahat dibalas dengan jahat, itu hanya membuktikan bahwa kamu berada pada level yang sama dengan orang tersebut.
Hanya pribadi berkelas yang mampu membalas keburukan dengan ketenangan, dan tetap menjaga sikap baik dalam setiap keadaan.
#fyp #teks


Post a Comment