Header Ads

test
--

kata bijak ARISTOTELES

 


( kata bijak ) = ARISTOTELES = 


-Orang yang paling sempurna bukanlah orang dengan otak yang sempurna, melainkan orang yang dapat mempergunakan sebaiknya baiknya dari bagian otaknya yang kurang sempurna


-Dalam panggung kehidupan manusia, penghormatan dan penghargaan jatuh kepada orang orang yang menunjukkan sifat sifat baiknya dalam tindakan.


-Dalam hal-hal yang mampu kita lakukan, juga tersembunyi kemampuan kita untuk tidak melakukannya.


-Harapan adalah impian yang terbangun.


-Kebahagiaan adalah kesenangan yang dicapai oleh manusia menurut kehendak masing masing.


-Setiap orang bisa menjadi marah, itu adalah hal yang mudah, tetapi menjadi marah kepada orang yang tepat, dengan kadar yang tepat, di saat yang tepat, dengan tujuan yang tepat serta dengan cara yang tepat, bukanlah kemampuan setiap orang dan bukanlah hal yang mudah.


-Keberanian adalah pengertian dalam menghadapi ketakutan dan keyakinan.


-Teman sejati adalah satu jiwa diantara dua tubuh.


-Penderitaan menjadi indah ketika seseorang menghadapi kesulitan besar dengan keceriaan, tidak dengan keterpurukan tapi dengan kebesaran pikiran.


-Kebahagiaan adalah bergantung kepada diri sendiri.


-Kemustahilan yang memungkinkan adalah lebih baik dari pada kemungkinan yang mustahil.


-Nilai tertinggi dari kehidupan lebih bergantung kepada kekuatan pada kesadaran dan perenungan,  dibandingkan bertahan hidup belaka.


-Adalah pertanda pikiran yang terlatih , 


yang mampu menghibur pikirannya sendiri tanpa terpengaruh olehnya.


-Kesenangan akan pekerjaan akan menempatkan kesempurnaan dalam pekerjaan.


-Anda takkan pernah melakukan segalanya di dunia ini tanpa adanya keberanian, Itu adalah kualitas terbesar dari pemikiran setelah kehormatan.


-Energi di dalam pikiran adalah esensi dari kehidupan.